Form Login Pada Delphi7
1. Buka terlebih dahulu aplikasi Delphi 7 pada layar desktop, lalu akan muncul
tampilan jendela pemrograman Delphi 7 seperti di bawah ini.
2. Tambahkan komponen di form1 yaitu : 3
label, 2 edit, dan 2 button, letak komponen tersebut ada di tap standard.
3. Gambar di bawah ini sudah di tambahkan
label, edit dan button
4. Untuk mengganti nama komponen, kita
bisa ganti di bagian caption pada label , edit ataupun button,
Ganti Label1 = silahkan masukkan username dan password anda
Label2 = username
Label3 = password
Edit1 = (dikosongkan)
Edit2
= (dikosongkan)
Button1
= Login
Button2 = Logout
5. Kita juga bisa menentukan jenis font,
warna font maupun ukuran fornt yang kita inginkan, kita cukup klik tanda (+)
pada bagian object inspector yaitu pada
font, nanti akan muncul tampilan seperti ini.
6. Ini adalah tampilan layout form1 yang
kita ganti nama, ukuran jenis maupun warna font nya
7. Agar program di atas dapat berjalan, langkah
pertama klik 2 kali pada button 1(Login)
Tambahkan code seperti gambar di bawah
ini:
Untuk penjelasan
kodingannya seperti ini :
Kodingan di atas pada
user dan pass mengunakan operator penugasan yaitu operator dengan tanda titik
dua dan sama dengan tanpa spasi, yang artinya memasukan suatu data kedalam
variabel, dengan usernya adalah ‘inayah’ dan pass nya adalah ‘naya’
Kodingan diatas adalah menggunakan
percabangan if then else artinya, jika yang kita masukkan sesuai pendeklarasian
user dan pass yang kita buat tadi,akan muncul “Selamat anda berhasil login”,
dan akan menampilkan form2 nya.
Sebelum muncul tampilan form 2 kita
buat terlebih dahulu form 2, dengan mengklik lambing new form pada tool-tool di
jendela Delphi 7.
Form2
terdiri dari 11 jenis label dengan
dengan caption yang berbeda diantaranya:
Label1 =
Selamat datang di laboratorium teknik informatika
Label2 =
Nama
Label3 =
NPM
Label4 =
Kelas
Label5 =
Fakultas / Jurusan
Label6 =
Hari / Sesi praktek
Label7 =
Imro’atul inayah
Label8 =
53415323
Label9 =
1IA14
Label10 = Teknologi
Industry / Teknik Informatika
Label11 = Sabtu
/ 11.30
Tetapi jika tidak sesuai akan
muncul kalimat ‘maaf silahkan coba lagi’
, dan akan secara otomatis edit1(user1) dan edit2 (pass1) akan terhapus
kembali.
8. Jalankan program yang kita buat tadi,
klik tombol run atau denga menekan tombol F9 pada keyboard. Selanjutnya akan muncul
seperti di bawah ini :
9. Langsung ketik
username dengan nama “inayah” dan password “naya” klik tombol login, lalu akan
muncul “Selamat anda berhasil login” klik “ok” , kemudian akan muncul tampilan
seperti gambar di bawah ini :
10. Kita coba masukkan
username dan password yang salah
Muncul kalimat “maaf
silahkan coba lagi”
Komentar
Posting Komentar